Selasa, 27 Mei 2014

Praktikum Morfologi Tumbuhan

Seperti yang sudah saya alami, pada mata kuliah morfologi tumbuhan ada praktikum dengan topik Bentuk Batang, Arah Tumbuh, Permukaan dan Modifikasi Batang. Jadi disini saya akan memberikan foto bahan praktikumnya sebagai literatur. :)

1. Rumput Teki (Cyperus rotundus)



2. Mendong (Fimbrystilis sp.)



3. Pisang (Musa paradisiaca L.)



4. Kembang Telang (Clitoria ternatea L.)


5. Sirih (Piper betle L.)
6. Bambu (Bambusa sp.)
7. Kaktus (Opuntia vulgaris)
8. Pepaya (Carica papaya L.)
9. Jambu Biji (Psidium Guajava)
10. Cemara (Casuarina equisetifolia L.)
11. Ketapang (Terminalia catappa L.)
12. Bogenvil (Bougenvillea spectabilis)

0 komentar:

Posting Komentar